Minggu, 04 Juni 2017

Harga Imo Miracle 2, Ponsel Murah Bertenaga Quad Core

Harga Imo Miracle 2, Ponsel Murah Bertenaga Quad Core-

Harga Imo Miracle 2, Ponsel Murah Bertenaga Quad Core

Harga Imo Miracle 2 – Imo merupakan salah satu produsen lokal yang paling gencar merilis produk terbaru setiap bulannya. Setelah sukess dengan Imo Miracle generasi pertama, kali ini generasi kedua yaitu Imo Miracle 2 siap memanjakan pengguna Smartphone Android di Indonesia. Tentu sudah banyak perubahan yang dilakukan oleh Imo, dan bagi anda yang penasaran seperti apa kelebihan dari ponsel tersebut. Mari kita ulasa bersama-sama pada artikel hariangadget.com kali ini.

Advertisement

Pada seri Imo Miracle generasi pertama, Imo berhasil menggebrag pasaran dengan menghadirkan Smartphone Android Quad Core termurah di masanya. Ponsel tersebut langsung laris manis dipasaran, karena memiliki kualitas yang tak kalah dari produk papan atas. Tidak hanya itu, Imo juga memberikan layanana purna jual yang sangat baik, agar mampu memberikan kepuasan secara maksimal bagi pelanggannya.

Sudah banyak diler Imi di kota-kota besar di Indonesia, tentu hal tersebut mampu memantapkan hati anda membeli Smartphone Android buatan Imo, dan khusus Imo Miracle 2 kami jamin anda akan terpuaskan dengan peforma yang dimiliki ponsel ini. Tak hanya performa yang memuaskan, namun dari segi desain terbilang sangat baik karena memiliki body sangat tipis hanya 8.5 mm, dan sudah dilengkapi layar beresolusi HD 720p berukuran besar.

Karena dilengkapo komponen-komponen berkualitas, tentu sangat worthed anda membeli Imo Miracle 2, terlebih lagi Harga Imo Miracle 2 dibandrol sangat bersahabat. Untuk lebih detail bagaimana spesifikasi yang dimiliki Imo Miracle 2, pada kesempatan kali ini redaksi hariangadget.com, akan mengulas secara mendetail Spesifikasi Dan Harga Imo Miracle 2 pada ulasan dibawah ini.

Advertisement

Spesifikasi Dan Harga Imo Miracle 2

Spesifikasi Dan Harga Imo Miracle 2

Spesifikasi Miracle 2

Spesifikasi Imo Miracle 2

  • Jaringan : Dual Sim
  • Dimensi : 142 x 72 x 8,5 mm
  • Layar : IPS LCD capacitive touchscreen, 1280 x 720 pixels, 5.5 inches
  • Memory : 8 GB
  • Memory Eksternal : microSD, up to 32 GB
  • Ram : 1 GB
  • Konektivitas : 3G/HSDPA, Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi hotspot, GPS, Bluetooth V3.0, microUSB v2.0, USB OTG
  • GPS : A-GPS support
  • OS : Android OS, v4.2 (Jelly Bean)
  • CPU : MTK6582 Quad-core 1,3GHz
  • GPU : Mali-400
  • Kamera Belakang : 13 MP, autofocus, LED flash
  • Kamera Depan : 2 MP
  • Baterai : 2500mAh

Review Imo Miracle 2

Pertama mari kita bahas apa saja kelemahan yang dimiliki Imo Miracle 2. Kelemahan ponsel ini hanya terletak pada sistem operasi yang digunakan, karena masih menggunakan OS Android Jelly Bean 4.2. Namun jangan khawatir karena Imo sudah menyediakan OS Android Kitkat, pada tipe lain jadi kemungkinana Imo Miracle 2 juga akan kebagian Android Kitkat.

Untuk kelebihannya sendiri terbilang sangat banyak, dan merata hampir di semua sektor. Sektor pertama adalah bagian layar, pada bagian ini sudah disediakan layar IPS berukuran 5.5 Inch dengan resolusi HD 1280 x 720 pixel. Tentu gambar yang dihasilkan akan sangat jernih dengan dot pixel hampir tidak terlihat, akan tetapi belum tersedia lapisa corning gorilla glass bagi ponsel ini, jadi berhati-hatilah apabila anda tidak memasang lapisan anti gores (Screen Guard).

Memiliki desain tipis dengan ketebalan 8.5 mm, akan menciptakan kesan premium bagi Imo Miracle 2. Untuk kekuatan hardware juga terbilang premium, dengan mengandalkan Chipset MTK6582 yang memiliki kecepatan processor Quad-core 1,3GHz. Selain itu sudah di sediakan Ram berukuran 1GB yang mampu memuadahkan aktivitas multi tasking. Sedangkan untuk pengolahan grafis dipercayakan pada GPU Mali 400.

Bagian penyimpanan data, sudah di sediakan memory internal berukuran 8 GB dan masih bia diperluas mencapai 32 GB lewat slot MicroSD.  Harga Imi Miracle 2 yang dibandrol murah, memang tak membatasi Imo dalam membuat ponsel murah berkualitas tinggi, dan sudah tercermin dari sektor hardware yang dimiliki ponsel ini. Lalu bagaimana kualitas kamera Imo Miracle 2 ?

Penggemar fotografi akan dimanjakan dengan kamera berkekuatan 13 Megapixel yang dilengkapi autofocus dan led flash untuk hasil foto yang lebih memuaskan. Sedangkan pada bagian depan, di persenjatai kamera berkuatan 2 Megapixel untuk aksi selfie lebih optimal dengan hasil sangat memuasakan.

Advertisement

Sektor kamera memang menjadi kelebihan tersediri bagi Imo Miracle 2, karena melihat Harga Imo Miracle 2 yang dibandrol 2 Jutaan, masih jarang ada vendor besar yang merilis ponsel 2 jutaan dengan kamera beresolusi 13 Megapixel. Kemudian dari segi konektivitas, sudah disediakan fitur Dual Sim, dengan internet berkecepatan HSDPA. Untuk konektivitas pendukung, ponsel ini dilengkapi USB OTG,  Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi hotspot, GPS, Bluetooth V3.0, dan slot microUSB v2.0.

Pemakian daya baterai akan seimbang dengan baterai berkuran 2500 mah yang dibenamakan pada Imo Miracle 2. Untuk pemakaian normal tentu baterai tersebut terbilang sangat awet dan mampu memberikan daya seharian penuh. Bagi anda yang berminat membeli ponsel ini, lalu berapa Harga Imo Miracle 2 tersebut ?

Harga Imo Miracle 2

Harga Imo Miracle 2

Harga Imo Miracle 2

Harga Imo Miracle 2 dibandrol hanya 2.3 Juta Rupiah. Sudah terbilang sangat murah, apabila melihat spesifikasi yang di tawarkan. Bagi anda yang memiliki budget minim, tentu bisa mempertimbangkan untuk membeli ponsel ini. Harga Imo Miracle 2 bekas kami perkirakan akan dibandrol sekitar 1.8-1.9 Juta Rupiah tergantuk kondisi barang yang diperjual belikan.

  • Harga Baru : Rp.2,300,000,-
  • Harga Bekas : –
  • Harga Terbaru : Cek Di Sini 

Harga Imo Miracle 2 diatas tentu sangat menarik perhatian anda, terlebih lagi ponsel ini sudah dilengkapi processor Quad Core dan Ram berukuran 1GB. Peforma yang lancar saat bermain game dan menjalankan beragam aplikasi sangat sebanding dengan Harga Imo Miracle 2 tersebut.  Imo Miracle 2 akan menjadi lawan berat bagi Imo Raptor yang memiliki spesifikasi tidak jauh berbeda.

Persaingan semerek tersebut tentu tidak bisa dihindari karena keduanya sama-sama memiliki kualitas dan peforma sangat baik, dan cukup sekian informasi hariangadget.com pada kesempatan kali ini. Semoga informasi Spesifikasi Dan Harga Imo Miracle diatas bermanfaat dan bisa menjadi referensi bagi anda semuanya

"http://hariangadget.com/harga-imo-miracle-2/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar